Cara Buat Banner
Blog dengan tampilan Banner yang bagus akan terlihat sangat menarik dan mudah diingat. Membuat banner bagi sebagian orang mungkin sangat mudah dengan menggunakan Photoshop atau lainnya berikut saya berbagi Cara Buat Banner Sendiri Secara Online - . Buat banner sendiri membuat kita menjadi kreatif dan juga bermanfaat. Salah satunya yaitu untuk membuat banner di blog , facebook, ataupun header twiter. Disini Cara Hepi akan memberikan Cara membuat Barner.
Oke langsung saja yang mau buat banner kita ikuti langkah langkah mudahnya dibawah ini:
Contoh Hasil Buat Banner Sendiri Online |
- Masuk ke situs Cool Text
- Langsung pilih saja jenis banner yang anda inginkan
- Setelah itu, ketikkan text yang anda inginkan dan atur sedemikian rupa style huruf, warna, dan lain-lainnya sesuai kebutuhan. Previewnya ada di atas.
- Jika sudah, klik Create Logo!
- Setelah itu anda pilih mau download image, share ke social media, email, atau bisa mendapatkan HTML Code agar bisa dipasang di blog kita.
- Jika kita mau dapat HTML kode nya maka kita harus menjadi member. Silahkan Klik Get HTML Code dan register menggunakan akun yang anda inginkan.
- Jika sudah sampai seperti gambar dibawah ini, klik I Agree.
- Copy HTML Code anda dan silahkan gunakan di blog sesuai kebutuhan. Bisa di ganti sendiri width dan height nya sendiri kok! Sama tulisannya juga bisa diganti sesuai keinginan.
- Hasilnya jika sudah dipasang di blog seperti pada bagian kanan atas blog ini :)) Baca juga postingan TRIK DAPAT DOLAR nya yak :D
Sedikit ilmu semoga bisa bermaanfaat untuk sharring silahkan melalui kotak komentar Facebook / Blogger dibawah :)
0 Response to "Cara Buat Banner "
Post a Comment